• SOSIALISASI DARI KANTOR KEMENAG

     


    Demak - Senin 27/2/23, Kantor Kementrian Agama Kabupaten Demak mengadakan sosialisai tentang remaja dengan tema “Bimbingan Remaja Usia Sekolah". Di aula MAN Demak.

       Kegiatan ini diikuti oleh Perwakilan kelas 12, acara pertama dari sosialisasi ini adalah tentang “Management Diri” yang di jelaskan dan dipaparkan oleh ibu Umi Iftika Handayani, M.SI , yang berisi tentang bagaimana cara mengatur atau mengetahui jati diri kita. Manajemen diri sendiri adalah suatu cara mengelola diri untuk mencapai tujuan hidup tertentu.

       


       Dilanjut dengan acara yang kedua yang di sampai kan oleh Bapak Sugiharto yang berisi mengenai pengertian remaja. "Remaja adalah masa usia dari 12 sampai 18 tahun dalam proses pertumbuhan seorang individu sesudah meninggalkan masa anak - anak menjelang dewasa” itulah pengertian remaja yang di telah di sampai oleh beliau.

       Untuk mengakhiri sosialisasi pada hari ini, para siswa diajak bermain game yang bertujuan untuk menguji konsentrasi siswa tersebut.





  • You might also like

    1 komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.

About us

NeoMag is a blogging Blogger theme featuring a sleek, stylish and modern design suitable for everyone who loves to share their stuff online.

Mengenai Saya

Foto saya
Kami adalah PERSMANDA, ekstrakulikuler jurnalistik man Demak. Blog ini merupakan salah satu karya kami, jadi silahkan menikmati dan jangan lupa tinggalkan tanggapanmu

Upacara Peringatan Hari Pahlawan dan sertijab OSIS MPK

  Upacara Peringatan Hari Pahlawan Nasional dan Sertijab OSIS dan MPK di Madrasah Aliyah  Negeri Demak. Upacara berlangsung di lapangan MAN ...

Cari Blog Ini

Cari Blog Ini